Rabu, 11 April 2012

Sebuah Cerita

Hari yang dulu memang uda lewat,gax ada yang bisa balikin keadaan dulu untuk memperbaiki kesalahan dimasa yang uda lewat.Banyak dari orang memiliki kisah lalu yang penuh penyesalan dan ada juga yag punya masa lalu yang indah.semuanya pun beragam macamnya.Tapi namanya uda lewat ya mau gimana lagi `TAKDIR`
Namanya takdir gax bisa ada yang merubah kecuali nasib,sebelum adanya takdir.Tapi ada seseorang yang ingin memperbaiki apa yang lewat dan membalikan ke keadaan yang seperti semula.Tapi mungkin tidak semudah itu.

Ada ceria tentang cerita cinta yang teramat tragis yang tokoh utamanya sangat aku kenal dan aku juga sangat mengenal dia.Dia memang seseorang yang apa adanya dan simple,karena dengan sifat dia yang seperti itu terkadang dia terlalu terlihat apa adanya dan sifat itu membuat dia selalu mendapat tekanan.
kata2 yang dia keluarkan dari mulutnya kadang bisa membahayakan dia atau mungkin membuat orang merasa tidak terima,tapi dia menggangap perlu untuk berkata jujur tapi disisi lain ada orang yang tidak menerima penyataan atau perkataan yang jujur.Lagi dan lagi dia melakukan kesalahan yang berakibatkan hubungan cintanya dengan sang doi berakhir karena dia selalu melontarkan apa yang sedang ada dipikirannya tanpa berfikir apakah yang akan terjadi setelah pernyataan itu dilontarkan.

Tapi,apa menurut kalian sikap dia saat ini salah atau benar???
Dia punya pasangan yang dia sayang dan katanya pasangannya juga sayang dengan dia tapi terkadang pasangannya terlalu sibuk dengan pekerjaan atau kesibukannya jadi komunikasi mereka terhambat apa lagi dengan keadaan hubunhan LDR.Walaupun demikian memang sebelunya terjadi komunikasi yang biasa dan layaknya orang pacaran.Disuatu malam dia berkelahi hebat dengan pasangannya yang dia rasa pasangannya terlalu mementingkan kesibukan dan menomer satukan apa yang sedang pasangannya lakukan.Terlontar kata yang dia tidak ingin kan dan dia tetap merasa bahwa penjelasan dari dia perlu didengar tapi pasangannya malah semudah itu bilang kalo dia tidak memperdulikan parasaannya.Dia merasa bahwa kenangan masa lalu yang pernah mereka jalani tidak dapat membantu mereka untuk memperbaiki semuanya terutama pasangannya yang tetap tidak ingin mendengarkan penjelasan dia.Semua berlalu begitu saja dan inilah yang terjadi terkadang terlalu jujur dapat membuat orang bekelit dalam suatu persoalan dan gax jujur pun pasti akan dapat masalah.
Rasa cinta,sayang dan kenangan ternyata tidak dapat menjadi benteng untuk mempertahankan cinta seseorang.Ada orang yang lebih memilih memikirkan kedepan dan menghapus yang telah terjadi didalam dirinya.tak tau itu kenangan suka,duka dll.Orang tersebut mungkin hanya menganggap apa yang dia dapat sekarang adalah yang terbaik dan siap meluncur untuk kehidupan kedepan tanpa menoleh sedikit pun ke depan.
inilah hidup,terkadang suka dan ada kala duka semuanya tidak akan pernah terprediksi


Pesan aku sebagai cewe.....
jaganlah kamu melupakan kenagan indah dimasa dulu dan lupakan masalah terburuk yang ada dimasa dulu.Ketika suatu saat nanti kamu menoleh kebelakang kamu akan tersenyum mengingat apa yang dulu pernah kamu lakukan dan membuat kamu senang,Kenangan indah akan jadi cerita untuk generasi penerus mu dan semuanya akan terkenang dengan baik.
Fikirkan sebelum bertindak........:)



Salam,

Amitia Nice Tiensi

0 komentar:

Posting Komentar